Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Lirik Lagu Sheila Blee - Masa Kecil

KORD GITAR Lirik Lagu Sheila Blee - Masa Kecil :. Berikut adalah Lirik Lagu Sheila Blee - Masa Kecil. Dan ulasan Lirik Lagu Sheila Blee - Masa Kecil ini adalah salah satu dari ribuan ulasan seputar gitar, lirik lagu, kord gitar lagu indonesia maupun barat. Semoga sajian "Lirik Lagu Sheila Blee - Masa Kecil" ini bermanfaat buat Anda semua.

Lirik Lagu Sheila Blee - Masa Kecil

Jam dinding berdentang
Dua belas malam
Saat ku jelang dunia mimpi
Terbayang masa kecilku dulu
Kenangan masa yang silam di dalam hidupku

S’galanya begitu cerah ceria
Bermandikan mentari bahagia
Disana derai tawa slalu riang
Meninggalkan jejak peristiwa kedamaian

Indahnya kehidupan masa kecilku
Bermain bercanda sesama sebaya
Tiada terbayang beban kehidupan
Dimasa nanti di dunia ini

Oh serasa semesta bernyanyi bersama
Menjalin kedamaian hati bahagia
Ternyata semua hanya sementara
Berganti masa dewasa di dunia fana